Friday, June 28, 2019

Cara Menggunakan Akun SSH Gratis di Android

Cara menggunakan akun ssh gratis di android. Pernah dengar tentang SSH? SSH , atau Secure Shell, adalah fitur untuk memungkinkan akses yang aman di website yang tidak aman atau unsecure.

Selain itu, SSH juga merupakan fitur yang memungkinkan pengendalian jauh atas sebuah perangkat yang sifatnya aman karena dienkripsi dan dilindungi.

Pada saat ini, perangkat Android belum memiliki fitur SSH yang datang langsung dengan perangkatnya. Untuk menambahkan nya, anda cukup menambahkan aplikasi ini di perangkat android anda :

Cara Menggunakan Akun SSH Gratis di Android


Menggunakan Akun SSH Gratis di Android

Ada beberapa daftar aplikasi Android yang bisa kamu gunakan untuk menggunakan SSh secara gratis.

1. JuiceSSH


Akun SSH Gratis untuk Internet an free di Android

Aplikasi ssh client ini merupakan salah satu aplikasi yang memiliki rating tinggi. Aplikasi yang telah direview dan disukai lebih dari lima puluh ribu orang ini menawarkan support telnet, keyboard eksternal, ssh client, support ipv6 dan masih banyak lagi.

Namun, anda bisa membeli membership Pro-nya untuk mendapatkan fitur lebih seperti pengamanan dan enkripsi lebih antar perangkat dengan adanya lock.

Baca Juga:



2. Connect Bot


Menggunakan Akun SSH Gratis di Android

ConnectBot unggul dalam meng-‘koneksi’ sesi SSH satu dengan yang lainnya.  Koneksi yang dijamin oleh aplikasi ini juga termasuk jaringan yang aman dan memungkinkan copy/paste data antar aplikasi

3. Termux


Akun SSH Gratis untuk Internet an free di Android

Termux merupakan aplikasi lain yang digemari pengguna android karena menawarkan laman Linux yang cukup komprehensif yang digabungkan dengan terminal emulation.

Selain itu, aplikasi in menawarkan fitur pengaksesan game dengan frotz, penggunaan kalkulator dengan phyton console, dan masih banyak lagi. Rating aplikasi kali ini adalah 4,6 sehingga layak dicoba!

4. Termius


Cara Menggunakan Akun SSH Gratis di Android

Aplikasi ini bisa diakses melalu android,ios, laptop, dan komputer. Dengan Termius, pengguna atau ‘hosts’ bisa dikategorikan menjadi beberapa group. Fitur yang ditawarkan cukup sama antara lain enkripsi dan koneksi sesi SSH.

Yang menonjol dari aplikasi ini adalah anda tidak perlu menulis command yang panjang karena Termius mengumpulkan command yang telah anda tulis dan memprediksi baris command yang akan anda tulis.

5. Troid VPN


Menggunakan Akun SSH Gratis di Android

TroidVPN merupakan aplikasi yang sering direkomendasikan untuk android. Aplikasi yang sudah didownload lebih dari 200 ribu kali ini memungkinkan kita mengakses website ‘unsecure’ lewat VPN.Sayangnya, pengguna hanya bisa mengakses sebesar 100 megabytes per hari, lebih dari itu harus melakukan pembelian paket.

Apalagi yang anda tunggu? Semua aplikasi ini sifatnya gratis dan sangat mudah digunakan. Selamat mendownload, mencoba, dan merasakan manfaatnya. Terima kasih selalu setia mengunjungi Blogsabil!

0 komentar

Post a Comment