Apa Itu Mi Cloud, Fitur-Fitur Kelebihan, Dan Cara Hapus Foto Video Dari Mi Cloud
Xiaomi sepertinya menjadi brand handphone yang paling di cari oleh orang zaman sekarang ini. Bahkan sejak kemunculan nya saja sudah banyak orang yang tertarik untuk membeli hp dengan brand berlogo putih ini.
Meski merupakan brand dari China namun bukan berarti kualitas yang di bawahnya sama dengan hp China yang lain. Yang seperti kita tahu bahwa kebanyakan brand China ini selalu memiliki kualitas yang lebih rendah di bandingkan dengan merek lokal ataupun hp produksi dari Korea maupun Jepang.
Namun berbeda halnya dengan hp xiaomi yang memang memiliki kualitas unggulan namun di jual dengan harga yang bisa di bilang sangat terjangkau.
Sebelum kita ke pokok pembahasan tentang menghapus foto maupun video dari mi cloud. Mungkin ada yang masih belum mengetahui apa itu mi cloud. Dan Fitur kelebihan apa saja yang disediakan oleh mi cloud.
Cara Hapus Foto dan Video Dari Mi Cloud
- Pengertian Mi Cloud
Mi cloud adalah sebuah layanan internet yang terhubung dengan data cloud yang ada di hp Anda. Dimana Anda bisa menyimpan data apa saja yang Anda inginkan ke server resmi xiaomi. Bahkan Anda bisa melacak hp xiaomi Anda yang hilang melalui fitur mi cloud ini.
Baca Juga:
- Kelebihan Fitur Pada Mi Cloud
- Menyimpan berbagai macam data dan juga sinkornasi
- Bisa untuk melacak hp xiaomi yang hilang
- Chatting sepuasnya dengan Mi Talk
Cara Menghapus Data Dari Mi Cloud
- Masuk ke website resmi mi.com. dengan menggunakan komputer lalu sign in ke akun mi cloud Anda.

- Selanjutnya masuk ke akun Mi Anda

- Kemudian pilih galery

- Lalu pilih foto dengan menggunakan tombol select dan delete

- Setelah foto di delete maka tidak akan langsung terhapus permanen namun masih terletak di folder trash. Jika Anda ingin menghapusnya secara permanen maka Anda bisa mengunjungi folder trash

0 komentar
Post a Comment